Rute ke Cepogo Cheese Park Boyolali, Cuma 30 Menit dari Jalan Selo Solo Borobudur

- Minggu, 19 Maret 2023 | 20:00 WIB
Rute ke Cepogo Cheese Park Boyolali, Cuma 30 Menit dari Jalan Selo Solo Borobudur (Akun instagram Cepogo Cheese Park)
Rute ke Cepogo Cheese Park Boyolali, Cuma 30 Menit dari Jalan Selo Solo Borobudur (Akun instagram Cepogo Cheese Park)

PORTALSALATIGA.COM- Setelah sukses membuka wahana wisata di Semarang dan juga puncak kawasan Bogor, kini PT Cimory mencoba mengembangkan sayap ke boyolali.

Konsep ditawarkan Cepogo Cheese Park adalah wisata edukasi yang didesain tak kalah dari wahana wisata lain yang tergabung dalam Cimory Group tersebut.

Dimungkinkan karena boyolali merupakan sentra dan penghasil Susu sapi. boyolali juga dikenal dengan nama Kota Susu sehingga pembangunan wahana wisata yang banyak mengandung dan berhubungan dengan unsur Susu, yoghurt dan keju ini rasanya pas dibangun di kawasan boyolali

Baca Juga: Berikut Harga Tiket Masuk dan Tiket Terusan Cepogo Cheese Park Boyolali serta Fasilitas Lengkap

Dimana letak Cepogo Cheese Park by Cimory ini?

Cepogo Cheese Park terletak di Jalur Solo-selo-Borobudur (SSB), tepatnya di Desa Genting, Kecamatan Cepogo, Kabupaten boyolali.

Bagi Anda yang menginginkan berwisata ke Cepogo Cheese Park berikut rute yang dapat dilewati.

Rute ke Cepogo Cheese Park

Cepogo Cheese Park tepatnya berada di Desa Genting, Kecamatan Cepogo, Kabupaten boyolali, Jawa Tengah.

Jarak tempuh menuju Cepogo Cheese Park dari pusat Kabupaten boyolali adalah sekitar 13,5 kilometer (km) dengan waktu tempuh kurang-lebih 30 menit.

Adapun lokasi Cepogo Cheese Park berada di samping jalan utama jalur boyolali-selo-Magelang atau Solo-selo-Borobudur (SSB).

Baca Juga: Resep Cara Membuat Dendeng Srundeng Sapi si Lauk Awet yang Leisure dan Antigagal untuk Bukber Puasa di Rumah

Rute menuju ke Cepogo Cheese Park pun mudah dijangkau.

Wisatawan hanya perlu berkendara menyusuri jalan utama Kota boyolali menuju Kecamatan selo di anatara Gunung Merapi dan Merbabu.

Halaman:

Editor: Rahajeng Pramesi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X